Donaldson

 

 

Pada tahun 1915, seorang pemuda, Frank Donaldson Sr.—yang saat itu menjadi salesman perusahaan traktor Bull Tractor—mengunjungi seorang pelanggan yang traktornya terus mogok di ladangnya yang berdebu. Frank membuat pembersih udara sederhana untuk melindungi mesin dan menciptakan pembersih udara efektif pertama di dunia untuk mesin traktor.

Memahami nilai idenya, penjual muda yang menjadi penemu ini, memperkenalkan pembersih udaranya ke pasar, dan lahirlah Donaldson Company.

Lebih dari 100 tahun kemudian, Donaldson masih terus berinovasi, menggunakan teknologi dan proses filtrasi yang kami sempurnakan untuk memberikan solusi yang dibutuhkan pelanggan.

SentraFilter.com siap untuk menyediakan teknologi filter dari Donaldson dalam bentuk produk filter terbaik untuk keperluan Anda. Filter Donaldson untuk marine, otomotif maupun heavy equipment, dapat kami kirim ke seluruh pelosok Indonesia.

Perlu filter Donaldson?

Kontak Kami